Selasa, 26 November 2019

Meriah,Hari Guru MTsN 3 Pasuruan

Prigen, 25 November 2019
Foto Bersama
Meriah penuh balon, itulah kesan Peringatan Hari Guru Nasional di MTsN 3 Pasuruan 5 November 2019. Kegiatan HAri Guru diawali dengan Upacara Bendera. Dalam upacara tersebut Pembina Upacara membacakan pidato Mendikbud Nadiem Makarim yang viral , Agus Hariyanto, SAG didapuk menjadi Pembina pengganti bapak Kamd MTsN 3 yang sedang Dinas Luar,
menyampaikan ucapan terima kasih kepada semua atas pelaksanaan Hari Guru di MTsN 3.



OSIS MTsN 3 yang digerakan Waka Kesiswaan Anjar Kusmartoyo, MPd menjadikan HGN tahun ini lebih berwarna. dari ucapan terima kasih siswa kepada guru dan wali kelas,mereka juga menggelar puisi, memyanyi, pesta balon, pajang tulisan selamat, pemberian kado kepada guru dan diakhiri foto-foto bersama guru. seluruh kelas 7,8 dan 9 ABCDE semua menampilkan kreasi di HGN dengan cara masing-masing. (guz)

Foto Lainnya:








Tidak ada komentar:

Posting Komentar