Prigen (20/10)
Pembina membekali pramuka MTsN Prigen dengan slogan 'SIFAT" apa itu?; sidiq= seorang yang dipercaya artinya seorang pramuka harus meneladani sidiq Nabi SAW. kemudian Istiqomah; artinya lurus dan disiplin. Fatonah, jadi pramuka harus cerdas. Amanah, seorang pramuka harus mampu melaksanakan tugas yang diembannya. Tugas itu tertuang dalam Dasadarma itu. Diantaranya pramuka itu hemat cermat dan bersahaja; pramuka tidak boleh boros dll. Yang terakhir., Tabligh seorang pramuka harus mampu mengembangkan misi pramuka agar memiliki syiar yang luas.
Beberapa siswa nampak tumbang, padahal sinar matahari tidak begitu terik pagi ini. padahal agenda pagi ini hingga besok pagi masih panjang: Di bawah ini agenda kegiatan Persami:
Pagi tepat jam 07.00 di pelataran halaman MTsN Prigen dipenuhi oleh siswa berseragam pramuka. Nampak beberapa anggota berpakaian 'selempang' . Dab tidak ketinggalan guru yang hadir juga berpakaian paramuka. Hari ini adalah akan digelar pembukaan Persami, LDKS dan Pelatihan PMR. Kegiatan ini merupakan agenda tahunan madrasah. Tahun ini akan diikuti oleh 284 siswa. Pelaksanaan kegiatan ini semula akan dilaksanakan Tgl. 13-14 Oktober lalu, karena hari itu terdapat padatnya acara, maka diundur hari ini.
Gladi bersih dipimpin kakak Kwaran Abd. Khonif. Sementara petugas pengucapan Pancasila, UUD 45 dan Dasadarma, masing oleh Eva Ervina, Tantra M dan Farah W. Sekitar 07.30 Pembina membuka dengan amanat beliau; Kemah = Kemah haji. Ada hubungannya kegiatan kemah dengan kegiatan ibadah haji. Lebih lanjut Pak H. Alfan M ini menjelaskan,..." napak tilas seorang haji adalah mirip kegiatan kepanduan, kalian bayangkan ibadah haji, kegiatannya seakan mirip kegiatan pramuka; ada kemah, ada kegiatan sai=lari kecil, berkat pengalaman seorang pramuka, ketikadi mekah sudah tidak grogi, malah siap fisik dan mental.." jelasnya.
Slogan Baru
Kegiatan Malam |
Beberapa siswa nampak tumbang, padahal sinar matahari tidak begitu terik pagi ini. padahal agenda pagi ini hingga besok pagi masih panjang: Di bawah ini agenda kegiatan Persami:
Sabtu : 07.00 - 08.00 WIB Pembukaan
08.00 - 08.30 WIB Chekin Peserta
08.30 - 09.30 WIB Pengelompokan Persami, LDKS, PMR
09.30 - 10.00 WIB Istirahat
10.00 - 12.00 WIB Materi Pramuka,LDKS, PMR *)
15.00 - Kegitan Pramuka Sore
18.00 - 19.30 WIB Keg. Maghrib-Isya'
20.00 - Makan malam
20.00 - Materi Bintal : Jariyahtun NF
22.00 - Api Unggun
Minggu 03.00 - 04.00 Bangun Malam
04.00 - Jama'ah subuh
05.00 - Pagi sehat, jalan santai
06.00 - Bersih lingkungan
06.00 - Bersih lingkungan
07.00 - Makan Pagi
08.00 - Penutupan. (guz)
08.00 - Penutupan. (guz)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar